Bhabinkamtibmas Desa Dukuh Polsek Cibungbulang Sambang Warga berikan pesan kamtibmas menjelang pemilu 2024

    Bhabinkamtibmas Desa Dukuh Polsek Cibungbulang Sambang Warga berikan pesan kamtibmas menjelang pemilu 2024

    Polres Bogor – Humas Polsek Cibungbulang - Bhabinkamtibmas Desa Dukuh Polsek Cibungbulang Aipda Gp Sagala melakukan sambang dan silaturahmi ke warga binaan menyampaikan pesan – pesan kamtibmas. Senin (05/02/2014). 

    Kegiatan sambang ke warga binaan yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi ini juga sebagai upaya anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga warga masyarakat lebih mudah mendapatkan informasi dan begitu juga sebaliknya. 

    Selain melaksanan kegiatan sambang Bapak Bhabinkamtibmas juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya menjelang pemilu 2024 yang di harapkan masyarakat bisa ikut membantu dalam menjaga keamanan dan ketertiban, dengan demikian akan tercipta situasi yang aman dan kondusif. 

    Kapolsek cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos., M.M., Menyampaikan kegiatan Sambang rutin ini sangat penting untuk menciptakan lingkungan yang aman dan damai apalagi menjelang pemilu 2024. Dimana anggota kepolisian selalu di tuntut untuk bisa selalu menjaga kamtibmas di wilayah binaannya. Ucap Kapolsek. 

    #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #polisirw #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogorkabupaten #humaspolri #divisihumaspolri
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Cibungbulang Bersama Forkopimcam...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Kapolsek Cubungbulang Bersama Danramil Hadiri Tasyakuran Akhir Pendidikan Santri Ponpes Moderen Sahid Pamijahan
    Panit lantas Polsek Cibungbulang Bersama Ps Kasi Provos Beri Perhatian Lebih untuk Pemudik dengan Sepeda Motor
    Perbaikan Jalan Masih Berlangsung, Demi Lancarnya Arus Lalu Lintas Personil Polsek Cibungbulang Lakukan Pengaturan
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Kapolsek Cubungbulang Bersama Danramil Hadiri Tasyakuran Akhir Pendidikan Santri Ponpes Moderen Sahid Pamijahan
    Panit lantas Polsek Cibungbulang Bersama Ps Kasi Provos Beri Perhatian Lebih untuk Pemudik dengan Sepeda Motor
    Perbaikan Jalan Masih Berlangsung, Demi Lancarnya Arus Lalu Lintas Personil Polsek Cibungbulang Lakukan Pengaturan
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Polsek Cibungbulang Laksanakan Ops Kryd Gabungan Tni Polri Dan PolPP, Amankan Kejahatan Malam Hari
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas Menjelang Pemilu
    Melalui Sholat Subuh Berjamah, Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu ll Jalin Silaturahmi Sambil Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami